Lembaga Donasi Rumah Anak Bisa - Pahala mengalir Tak Henti Melalui Sedekah Al-Quran Untuk Anak di Pelosok Negeri

Hadirkan generasi penghafal Al-Qur'an melalui program Ramadhan Gerakan Milenial Berbagi Alquran bersama Rumah Anak Bisa

Pahala mengalir Tak Henti Melalui Sedekah Al-Quran Untuk Anak di Pelosok Negeri

Lokasi Donasi Seluruh Indonesia

Sampai dengan Tanpa Batas Waktu



Bantu sebarkan program ini melalui sosial media

Hadirkan generasi penghafal Al-Qur'an melalui program Ramadhan Gerakan Milenial Berbagi Alquran bersama Rumah Anak Bisa

Deskripsi Program

“Sesungguhnya diantara amal shaleh yang mendatangkan pahala setelah orang yang mengamalkannya meninggal dunia, yaitu mushaf (Alquran) yang diwariskannya…” (HR Ibnu Maja)

Bulan Ramadan merupakan momen istimewa bagi umat muslim diseluruh dunia, mengingat bulan ini merupakan bulan suci penuh keberkahan yang selalu di nanti. Bulan ini memiliki banyak keistimewaan salah satunya Allah SWT menjanjikan pahala yang berlipat kepada setiap insan yang memperbanyak ibadah dan melakukan kebaikan. Kini Ramadhan tinggal menghitung hari, meskipun pandemi masih menyelimuti negeri namun hal itu tak meluluhkan niat umat muslim untuk mempersiapkan ramadan dengan sebaik mungkin.

Tak terkecuali adik-adik yang merupakan santri penghafal al-quran yang ada disetiap pelosok negeri, mereka semakin meningkatkan semangatnya dalam mempelajari dan menghafal Alquran, meski sedikit mushaf Al-quran yang dimiliki oleh adik adik yang lusuh dan sobek bahkan sebagian dari mereka tidak mampu untuk membelinya.

Pada kesempatan kali ini, Rumah Anak Bisa mengajak saudara/saudari untuk menanam pahala yang tak henti melalui Program Ramadhan “Gerakan Milenial Berbagi Alquran”. Program ini diharapkan mampu menghadirkan Al-quran untuk Anak santri pelosok negeri dengan harapan mereka mendapatkan kemudahan dalam melaksanakan ibadah ramadan terutama dalam menghafal Alquran.

Yuk berikan rezeki terbaikmu bersama kami dengan cara:

1. Tekan Tombol “Donasi Sekarang”
2. Masukan Nominal Donasi
3. Pilih Metode Pembayaran melalui GO-PAY, BCA Virtual Account, Atau Transfer Bank (BNI,Mandiri, BCA, BRI, BNI Syariah ataupun kartu kredit) dan transfer ke nomer rekening yang tertera.

Anda juga bisa mengajak serta keluarga dan teman-teman anda untuk turut serta dalam halaman ini dengan cara membagikannya.

Bantu sebarkan program ini dengan menjadi Fundraiser (penyebar amal baik)

atau Anda bisa membantu menyebarkan kebaikan

Sosial media terkait program